Keunggulan Sekolah

Kurikulum Berbasis Kompetensi
Kurikulum Berbasis Kompetensi

Sekolah kami menerapkan kurikulum yang fokus pada pengembangan kompetensi akademik dan keterampilan praktis, sehingga siswa siap menghadapi tantangan masa depan.

Pengajar Profesional dan Berpengalaman
Pengajar Profesional dan Berpengalaman

enaga pendidik kami terdiri dari guru-guru berkualifikasi tinggi yang berdedikasi dalam membimbing siswa mencapai prestasi optimal secara akademik maupun karakter.

Fasilitas Modern dan Lengkap
Fasilitas Modern dan Lengkap

Dilengkapi dengan laboratorium, perpustakaan digital, dan ruang belajar interaktif yang mendukung proses belajar mengajar yang efektif dan menyenangkan.

Sambutan

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas limpahan rahmat, dan karunia-Nya sehingga Website SMP Bonavita dapat hadir sebagai salah satu sarana informasi dan komunikasi serta update sekolah melalui dunia maya.

Selamat datang di Website SMP Bonavita. Di era digital saat ini, website sekolah merupakan pintu gerbang informasi terdepan sebagai sarana untuk menyebarluaskan berbagai publikasi terkait kemajuan pendidikan, media publikasi yang menyajikan profil, program kegiatan, prestasi, dan penyebarluasan informasi dari sekolah yang layak diketahui oleh siswa, guru, orangtua, alumni, stake holder dan masyarakat secara luas.

Pada kesempatan ini saya juga menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan dukungan dan memfasilitasi untuk kelancaran pengembangan Website ini. Kami juga mengharapkan kepada Tim Pengembang website agar terus senantiasa mengembangkan website dengan semangat kreatifitas tinggi.

Sekali lagi saya sampaikan terima kasih atas perhatian Bapak/Ibu sekalian. Dukungan dari para pengunjung sangat kami harapkan sebagai bahan evaluasi bagi sekolah guna pengembangan sekolah dimasa mendatang. Semoga SMP Bonavita dapat terus berkembang menjadi lebih baik lagi dan memberikan kontribusi positif bagi bangsa dan negara tercinta.

Data Statistik

186

Siswa/Siswi

30

Tenaga Pendidik

14

Rombel

A

Akreditasi

Berita Terbaru

Guru Inspiratif: Teladan bagi Siswa

Apa Alasan Guru Inspiratif Itu Penting?- Membuat Belajar Jadi Menyenangkan: Guru inspiratif tahu cara membuat pelajaran jadi seru dan nggak

Kurang Minat Baca? Ini Solusinya!

Apa Sih Alasan Kenapa Harus Baca Buku?- Jendela Dunia: Buku itu kayak jendela yang bisa membawa kamu ke tempat-tempat yang

Inovasi Pendidikan: Siswa dan Guru Berkolaborasi untuk Pembelajaran yang Menyenangkan

Mengapa kolaborasi siswa dan guru penting?¥r¥nDengan bekerja sama, siswa dan guru dapat:¥r¥n- Saling belajar: Guru berbagi pengetahuan, sementara siswa memberikan

Segera Daftar Siswa Baru Tahun Ajaran 2025/2026!

Jangan lewatkan kesempatan bergabung dengan sekolah kami yang unggul dan penuh inovasi. Daftar sekarang juga ?

Selengkapnya

Testimoni